Training Profesi

SEO & Digital Ads

Kenapa aku harus booking bulan depan?

Karena produk maupun jasa yang bagus tidak akan berarti jika tidak ada yang ingin memilikinya. Salah satu cara agar ada orang yang tergerak untuk membeli produk kita adalah penggunaan search engine dan periklanan yang baik. Dengan strategi dan eksekusi yang tepat sasaran, tingkat konversi penjualan pasti meningkat. Program SEO & Digital Ads di KitaBareng dapat membuatmu #JadiProfesional hingga penjualan bisnismu semakin tinggi.

Yuk #JadiProfesional di bidang SEO & Digital Ads!

8 hal yang bikin training Kita seru!

Bagaimana prosesnya?

Apa yang aku pelajari?

Online Ads & Performance Marketing Strategy Chapt. 1

Online Ads & Performance Marketing Strategy Chapt. 2

Search Engine Optimization 

Bagaimana jadwalnya?

Kamis

20:00 - 22:00 WIB

Sabtu

11:00 - 13:00 WIB

Minggu

11:00 - 13:00 WIB

Program ini untuk siapa?

Pekerja

Pekerja yang butuh meningkatkan skill untuk performa di kantor dan kehidupan yang lebih baik

Murid

Lulusan SMA, mahasiswa yang masih kuliah, maupun fresh graduates yang perlu bersiap untuk dunia karir

Kamu

Siapapun kamu, tanpa latar belakang marketing dan tanpa ujian, dapat meningkatkan kualitas hidup bareng Kita

Berapa fee-nya?

Rp 9.000.000

Rp 3.000.000

Rp 2.000.000

Yuk pilih batch!

10 Juli - 1 Oktober

2 Oktober - 24 Desember

8 Januari - 31 Maret

Booking sekarang!